ILUSTRASI. Analis menyarankan investor lebih selektif dalam memilih obligasi korporasi. DATABUDAYA/Cheppy A. Muchlis/19/07/2017
Reporter: Hikma Dirgantara | Editor: A.Herry Prasetyo
DATABUDAYA.NET – JAKARTA. Investasi obligasi korporasi masih memberi return lumayan. Ini terjadi saat obligasi negara mengalami tekanan akibat tren kenaikan yield US Treasury.
Dari pergerakan indeks Indobex Corporate Bond yang dihimpun Penilai Harga Efek Indonesia (PHEI), investasi obligasi korporasi memberi imbal hasil 1,01% sejak awal tahun. Sementara obligasi negara merugi 2,67% di periode yang sama. Kamis lalu (4/3), indeks obligasi korporasi berada di level tertinggi sepanjang masa, yakni di 336,89.
Ini Artikel Spesial
Login
Berlangganan Sekarang »
ATAU